Setelah Ronaldo pindah ke juventus, hal yang banyak dibicarakan mengenai Leonel Messi tentu saja menjadi banyak perbincangan, begitupun dengan Ronaldo sendiri setelah pindah ke juventus.
Ronaldo sendiri 9 tahunbermain di real madrid telah Mencetak 450 gol dalam 438 laga, Ronaldo juga sukses merengkuh empat trofi Ballon d'Or. begitupun rivalitas dengan messi begitu kental maka tak heran banyak pertanyaan mengenai rivalnya itu.

Berikut Pesan Ronaldo mengenai messi setelah pndah ke juventus seperti dikutip brilio.net (17/7/18).
Sejak kepindahannya, publik selalu membahas rivalitas yang terjadi antara CR7 dengan Lionel Messi. Sadar akan hal tersebut, Ronaldo pun memberikan klarifikasinya mengenai hal tersebut.

"Saya tidak pernah memandang para pemain sebagai musuh, itu bukan saya. Itu adalah kompetisi yang sangat luar biasa bersama Messi. Semua orang berbicara tentang rivalitasku dengannya, tetapi setiap pemain berjuang untuk klubnya masing-masing, dan itulah yang akan saya lakukan di sini. Di akhir cerita akan kita lihat siapa yang lebih baik." ungkap CR7.
EmoticonEmoticon